Berikut ini saya akan membahas masalah cara mengatasi virus komputer dan laptop, virus komputer dan laptop banyak sekali variannya, jelas ini menjadi momok yang sangat menakutkan bagi para pengguna komputer, khususnya yang memiliki usaha di internet, takut jika file dan data-datanya hilang di makan kutu-kutu virus komputer ini, maka pada postingan saya kali ini saya akan mencoba memberikan informasi bagaimana cara mengatasi virus-virus ini, dari berbagai pangalaman yang saya alami terkena virus pada komputer saya.
- Hapus virus tersebut dengan mencopot hardisk komputer atau laptop anda, lalu masukan hardisk anda kedalam komputer atau laptop yang ada program anti virus update terbaru.
- Jika cara pertama sulit anda lakukan karena anda tidak bisa mencopot atau memasang hardisk, maka cara mengatasi virus di komputer dan laptop anda adalah dengan membersihkannya secara manual. Tapi cara ini akan lebih sulit dan memusingkan.
- Pilihan yang ketiga adalah dengan cara menginstal ulang komputer atau laptop anda
0 comments:
Posting Komentar
Mohon tinggalkan komentar Anda